Berita Kabupaten Kepulauan Tanimbar
Saumlaki, mediatifatanimbar.id-
Ketua BPD Desa Arui Bab Kecamatan Wertamrian Kabupaten Kepulauan Tanimbar, Fenansius Angwarmase, Mengungkapkan bahwa dalam pertemuan pagi ini, akan di bahas sejumlah agenda penting terkait dengan Musyawarah Desa (MUSDES) dengan tujuan melakukan Perencanaan Pembangunan Desa Arui Bab. jelas Ketua BPD kepada Wartawan Media ini saat di temui di Ruang kerjanya Senin 28/8/2023
Sesuai anjuran dari pendamping Kecamatan Wertamrian Kabupaten Kepulauan Tanimbar bahwa, sesuai agenda pada hari ini tentu akan bahas sejumlah agenda penting terkait dengan Musyawarah Desa (MUSDES), Perencanaan Pembangunan Desa, Sehingga pertemuan ini, Kami selaku BPD akan menerima semua Aspirasi dari Masyarakat untuk di bahas bersama.
Tuturnya.
Jika dalam pertemuan nanti semua Aspirasi yang di sampaikan oleh Masyarakat nanti, kami selaku Badan Pemusyawaratan Desa (BPD) akan mendengar dan menerima semua usulan tersebut dan akan kami kawal terus dan menyalurkan ke pihak terkait untuk ditindak lanjuti dan jika sudah mendapatkan kesepakatan bersama,maka kita akan menentukan Program kerja apa yang kita prioritaskan untuk terealisasi dalam Tahun 2024 mendatang .Tandasnya
Harapan kami Para Peserta rapat agar tetap pro aktif serta memberikan berbagai pokok pikiran yang positif, yang tentunya akan ditetapkan demi meningkatkan pengembangan Desa kedepan yang lebih baik, selain itu juga, dapat memberikan kesejahteraan bagi warga Masyarakat kedepan yang lebih baik.
Turut hadir dalam pertemuan tersebut diantaranya, Kepala Desa bersama jajarannya, Ketua BPD bersama jajarannya, Pendamping Kecamatan Wertamrian, Pegawai Camat Wertamrian, Ketua-ketua RT, Tokoh Pendidik, Direktur BUMDES, Ketua PKK, Perwakilan Nelayan, dan Tokoh-Tokoh Masyarakat Desa Arui Bab.
Reporter : MTT 07
Editor : Redaksi
Kelaan, mediatifatanimbar.id – Pemerintah Desa (Pemdes) dan Badan Permusyawaratan Desa (BPD) Desa Kelaan, Kecamatan Tanimbar…
Saumlaki, mediatifatanimbar.id – Kedatangan Pastor Geehardus Jozef Antonius Egging, MSC, seorang misionaris berusia 80 tahun…
Saumlaki, mediatifatanimbar.id - Kepolisian Resor (Polres) Kepulauan Tanimbar terus berupaya melakukan berbagai kegiatan guna menciptakan…
Saumlaki, mediatifatatanimbar.id - Bupati Kepulauan Tanimbar Ricky Jauwerissa hadir dalam kegiatan pembagian bantuan sosial yang…
Saumlaki, mediatifatanimbar.id - Penyaluran Bantuan Sosial (Bansos) Program Keluarga Harapan (PKH), Bantuan Pangan Non-Tunai (BPNT),…
Polemik seputar dugaan manipulasi Surat Keputusan (SK) honorer dalam seleksi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja…